Cari Berita
Seminar Nasional K3 2018
Program Studi S – 1 Kesehatan
Masyarakat Minat KLKK Universitas Respati Yogyakarta mengadakan Seminar
Nasional dan Call For Paper untuk memperingati Bulan K3 dengan tema
“Membudayakan K3 di semua Tempat Kerja untuk Membentuk Pekerja yang Berkarakter” yang akan diselenggarakan pada :
Hari, Tanggal : 10
Februari 2018
Pukul : 07.00 – Selesai
Lokasi : Jogja Expo
Centre (JEC) Gedung Yudhistira B, Jl. Raya Janti Yogyakarta
Dengan Pembicara &
Keynote Sebagai berikut :
Keynote Speech :
1.
Dirjen
Kesehatan Kerja Dan Olahraga Kementrian Kesehatan
Pembicara :
1.
Kepala
Layanan Unit K3 RSUP Sardjito Yogyakarta
2.
HSE
Safety PT Pertamina Hulu Energi
3.
Kaprodi
Magister Promosi Kesehatan FKM UNDIP, Dr. Yuliani Setyaningsih, SKM, Mkes
HTM :
Mahasiswa UNRIYO : 175 K
Fasilitas Seminar :
Mahasiswa Luar : 200 K Sertifikat
Praktisi : 250 K Konsumsi
On The Spot : 225 K Seminar Kit
Call For Paper : 500 K Dorprize
Prosiding : 150 K
Fasilitas Call For Paper :
Prosiding
Sertifikat
Konsumsi
CP : 0896 – 1337 – 8477 (Andhita)
Berita Terkait
Fiscal fitness : 8 steps to wealth and health from Americaâ€â„
Workshop Peninjauan Dan Pengembangan Kurikulum Perguruan Tinggi (KPT)
General Lecture Kewirausahaan Dalam Keperawatan "From Campus To Be An